Melalui Apa Saja Perjuangan Bangsa Indonesia Merebut Irian Barat?

 on Wednesday, February 17, 2016  

Pendidikan Zone - Melalui Apa Saja Perjuangan Bangsa Indonesia Merebut Irian Barat? - Salah satu keputusan Konferensi Meja Bundar (KMB) menyatakan bahwa status Irian Barat akan ditunda setahun sesudah pengakuan kedaulatan. Pihak Indonesia menafsirkan setahun setelah KMB,

Belanda akan menyerahkan Irian Barat. Namun Belanda, memberikan tafsiran bahwa masalah Irian Barat akan diselesaikan dengan jalan perundingan.

Satu tahun setelah pengakuan kedaulatan, ternyata tidak ada titik terang mengenai status Irian Barat. Itulah sebabnya, bangsa Indonesia dengan berbagai upaya terus berjuang untuk merebut Irian Barat.

Berikut ini upaya-upaya perjuangan yang dilakukan oleh bangsa Indonesia dalam merebut Irian Barat:

Melalui Apa Saja Perjuangan Bangsa Indonesia Merebut Irian Barat?

A. Perjuangan Melalui Diplomasi

Perjuangan melalui diplomasi dilakukan malalui konferensi dan perundingan, yaitu sebagai berikut:
  1. Konferensi Tingkat Menteri dalam Rangka Uni Indonesia-Belanda
  2. Perundingan Melalui Forum PBB.

B. Perjuangan Melalui Politik dan Ekonomi

Perjuangan melalui politik dan ekonomi ditempuh dengan upaya sebagai berikut:
  1. Pembubaran Uni Indonesia-Belanda
  2. Nasionalisasi Perusahaan-Perusahaan Milik Belanda
  3. Pembentukan Pemerintahan Provinsi Irian Barat

C. Perjuangan Melalui Konfrontasi Bersenjata

Perjuangan Bangsa Indonesia dalam merebut Irian Barat melalui konfrontasi bersenjata dilakukan dengan cara sebagai berikut:
  1. Tri Komando Rakyat (Trikora)
  2. PembentukanKomandoMandala Pembebasan Irian Barat
  3. Operasi untuk Merebut Irian Barat
  4. PersetujuanNewYork
  5. Penentuan Pendapat Rakyat (Pepera)
Melalui Apa Saja Perjuangan Bangsa Indonesia Merebut Irian Barat? 4.5 5 Unknown Wednesday, February 17, 2016 Pendidikan Zone - Melalui Apa Saja Perjuangan Bangsa Indonesia Merebut Irian Barat? - Salah satu keputusan Konferensi Meja Bundar (KMB) men...


No comments:

Post a Comment

Terima Kasih atas Kunjungannya, Silahkan berkomentar pada kotak komentar di bawah ini!